Cakram

Cakram adalah sejenis senjata lempar berbentuk logam pipih dengan gerigi tajam di pinggirnya, diameter Cakram antara 5 - 12 inchi atau 13 - 30 cm. Cakram diperkenalkan oleh bangsa India kuno. Kata Cakram sendiri artinya adalah roda. Cakram juga muncul di mitologi Hindu dan wiracarita India seperti Mahabharata dan Ramayana.

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...